Skip to content

Anda Mendambakan Buah Hati? Berikut Olahraga Cepat Hamil yang Bisa Dicoba

Bagi anda pasangan yang mendambakan buah hati, pasti berbagai cara akan dicoba untuk menghadirkan seorang pelipur lara dalam keluarga anda. Selain pola makan yang sehat, olahraga juga harus dilakukan untuk mendukung program hamil anda. Berikut rekomendasi olahraga yang dapat membantu untuk mempercepat rencana kehamilan anda.

Rekomendasi Olahraga Untuk Mendukung Program Hamil

  1. Yoga

Salah satu penyebab yang menghambat proses kehamilan adalah stress. Yoga dapat meredakan stress anda sehingga tubuh akan menjadi rileks dan hormone dalam tubuh menjadi seimbang. Anda dapat melakukan yoga dirumah bersama pasangan sebagai kegiatan yang menyenangkan.

  1. Jogging

Lari pagi yang rutin akan meningkatkan sistem kekebalan tubuh anda, sehingga aliran darah menjadi lancar dan organ reproduksi anda sehat. Coba jogging di sekitar rumah anda bersama pasangan secara rutin setiap akhir pekan. Maka olahraga ini akan memperbesar peluang anda untuk hamil.

  1. Senam kegel

Olahraga cepat hamil berikutnya adalah senam kegel. Senam ini dikenal dapat mengencangkan otot-otot sekitar panggul dan kandung kemih sehingga telur dalam ovum akan menuju rahim dengan lancar. Senam kegel sangat berguna untuk membantu anda mempercepat kehamilan.

Demikian beberapa hal yang dapat anda lakukan untuk hidup sehat agar mempercepat kehamilan. Jangan lupa untuk membiasakan pola hidup sehat dengan konsumsi makanan dan minuman yang sehat selain berolahraga secara rutin. Konsultasikan juga dengan dokter kandungan untuk mendukung program hamil anda.